Monday, September 23, 2019

CLEO - 24 Sept 2019

selamat malam, untuk rekan-rekan yang memegang saham #CLEO atau yang belum maka silakan perhatikan gambar dibawah ini :

jika anda mempunyai posisi maka posisi support berada di MA 60 mungkin bisa dijadikan acuan stop loss anda, sedangkan bagi yang belum punya mungkin bisa menunggu di harga MA 60. terlihat atau terkesan kok seperti bertentangan ya, tetapi sebenarnya tidak, karena bagi yang suka di support akan memang menunggu di area tersebut.

Sedangkan yang sudah mempunyai saham #CLEO ini mungkin saja beli ketika harga break MA 20 atau mungkin sudah punya ketika dari awal, jadi tidak selalu sama rencana yang satu dengan yang lainnya. tidak akan pernah ada 1 obat manjur untuk semua saham, trust me.

semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment